Edukasi Lingkungan yang Bersih dan Sehat sebagai Perwujudan SDGs Tujuan 6 di SMAN 5 Bandar Lampung

Penulis

  • Naek Siregar Fakultas Hukum, Universitas Lampung, Indonesia
  • Melly Aida Fakultas Hukum, Universitas Lampung, Indonesia
  • Siti Azizah Fakultas Hukum, Universitas Lampung, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.52436/1.jpmi.3105

Kata Kunci:

hak bersih dan sehat, Indonesia, lingkungan, pembangunan berkelanjutan

Abstrak

Pencemaran lingkungan merupakan sebuah permasalahan bertahun di Indonesia. Studi menunjukkan bahwa Indonesia termasuk dalam 20 negara penghasil sampah terbesar di Indonesia dengan total sampah tidak terkelola sebanyak 3,22 ton per tahun. Salah satu faktor terbesar tidak optimalnya penanganan sampah di Indonesia adalah kurangnya kesadaran dan pengetahuan masyarakat terkait pentingnya lingkungan yang bersih dan sehat. Sustainable Development Goals Tujuan 6 mempromosikan kebersihan sebagai bagian dari agenda global. Dalam hal ini, SMAN 5 Bandar Lampung memiliki visi untuk meningkatkan partsipasi sumber daya manusia dengan lingkungan. Sehingga, para siswa diharapkan dapat menjadi mitra sasaran dalam meningkatan pengetahuan mereka terkait pentingnya lingkungan yang bersih dan sehat. Pengabdian ini dilaksanakan melalui tiga rangkaian kegiatan, yaitu edukasi SDGs Target 6, aksi bersih-bersih lingkungan sekolah, dan pendampingan kepada siswa dalam mewujudkan sekolah binaan berwawasan lingkungan. Selain itu, pengabdian ini akan mengkaji secara komprehensif terkait peningkatkan pembangunan sumber daya manusia melalui penguatan pemahaman hukum dan efektifitas peran mereka dalam penerapan SDGs untuk mempromosikan hak atas lingkungan yang bersih dan sehat. Pengabdian ini akan menghasilkan publikasi nasional berupa artikel pengabdian yang akan diterbitkan pada jurnal pengabdian. Kontribusi tersebut diharapkan dapat meningkatkan publikasi mahasiswa dan dosen Universitas Lampung di tingkat nasional.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

E. K. Purwendah, “Perlindungan Lingkungan dalam Perspektif Prinsip Kehati-hatian (Precautionary Principle),” Jurnal Media Komunikasi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan, vol. 1, no. 2, pp. 82–94, Oct. 2019, doi: 10.23887/JMPPPKN.V1I2.49.

E. K. Purwendah and E. M. Erowati, “Prinsip Pencemar Membayar (Polluter Pays Principle) dalam Sistem Hukum Indonesia,” Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan Undiksha, vol. 9, no. 2, pp. 340–355, 2021.

Nyimas. Arfa, “Penegakan Hukum Pidana Terhadap Pelaku Tindak Pidana Dumping Limbah ke Media Lingkungan Hidup Tanpa Izin di Wilayah Hukum Pengadilan Negeri Muara Bulian,” Jurnal Sains Sosio Humaniora, vol. 3, no. 1, pp. 112–120, 2019, doi: 10.22437/jssh.v3i1.7139.

T. F. Widayanti, “Upaya Pemerintah Indonesia dalam Mengatasi Sampah Plastik di Perairan Indonesia ,” Jurnal Majelis: Media Aspirasi Konstitusi, vol. 10, 2018.

A. Šneiderien?, R. Viederyt?, and L. Abele, “Green growth assessment discourse on evaluation indices in the European Union,” Entrepreneurship and sustainability issues, vol. 8, no. 2, pp. 360–369, Dec. 2020, doi: 10.9770/JESI.2020.8.2(21).

H. Gupta, R. K. Kohli, A. S. Ahluwalia, and P. Pal, “Climate change and biodiversity: Analysis of the policy framework,” Environmental Policy and Law, vol. 44, no. 6, p. 539, 2014.

R. R. Maramis, “Tanggung Jawab Negara dalam Menanggulangi Pencemaran Lingkungan Laut Akibat Sampah Plastik di Era Revolusi Industri 4.0,” Lex Privatum, vol. 8, no. 4, pp. 219–228, Oct. 2020.

D. Chirwa and N. Amodu, “Economic, Social and Cultural Rights, Sustainable Development Goals, and Duties of Corporations: Rejecting the False Dichotomies,” Business and Human Rights Journal, vol. 6, no. 1, pp. 21–41, Feb. 2021, doi: 10.1017/bhj.2020.34.

Khoirunisa Wahida and Hoirul Uyun, “Tatanan Indonesia Dalam Mewujudkan Pertumbuhan Ekonomi Berkelanjutan Melalui Green Economy,” Harmoni: Jurnal Ilmu Komunikasi dan Sosial, vol. 1, no. 2, pp. 14–26, 2023, doi: 10.59581/harmoni-widyakarya.v1i2.291.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2025-01-12

Cara Mengutip

Siregar, N., Aida, M., & Azizah, S. . (2025). Edukasi Lingkungan yang Bersih dan Sehat sebagai Perwujudan SDGs Tujuan 6 di SMAN 5 Bandar Lampung. Jurnal Pengabdian Masyarakat Indonesia, 4(6), 957-963. https://doi.org/10.52436/1.jpmi.3105