Sosialisasi Hukum Penguatan dan Kemandirian dalam Bekerja Aman dan Prosedural di Luar Negeri Bagi Siswa SMK Muhammadiyah 1 Palu

Penulis

  • Riri Anggriani Program Studi Ilmu Hukum, Fakultas Hukum, Universitas Tadulako, Indonesia
  • Nurhayati Program Studi Ilmu Hukum, Fakultas Hukum, Universitas Tadulako, Indonesia
  • Ansar Program Studi Ilmu Hukum, Fakultas Hukum, Universitas Tadulako, Indonesia
  • Arfanita Program Studi Ilmu Hukum, Fakultas Hukum, Universitas Tadulako, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.52436/1.jpmi.1943

Kata Kunci:

Prosedural, Sosialisasi Hukum, Tenaga Kerja

Abstrak

Sekolah Menengah Kejuruan dalam peningkatan ekonomi suatu wilayah memiliki peranan penting yaitu menghasilkan peserta didik yang memiliki sumber daya manusia yang terampil dan berkualitas pada tingkat menengah. Peserta didik yang terampil dan berkualitas dapat menjadi tenaga kerja muda yang siap dan berkompeten di lapangan kerja baik di dalam negeri maupun di luar negeri sesuai dengan kebutuhan dunia usaha. Besarnya permintaan tenaga kerja asing di negara maju serta kurangnya tenaga kerja di sektor tertentu menjadikan salah satu solusi bagi masyarakat Indonesia khususnya wilayah Sulawesi Tengah dalam pemenuhan lapangan pekerjaan. Tentunya siswa SMK harus dapat menangkap peluang tersebut dalam pengembangan pengetahuan dan ketrampilan yang telah dimiliki. Namun minimnya pengetahuan dan pemahaman yang terarah dan jelas tentang bagaimana bekerja aman dan prosedural di luar negeri serta kurangnya sosialisasi yang didapatkan siswa dalam memperoleh informasi. Metode yang digunakan adalah dengan menggunakan ceramah dan  diskusi. Hasilnya adalah antusias peserta kegiatan pengabdian dapat terlihat dari jumlah peserta yang ikut berpartisipasi dalam sosialisasi. Peserta juga dapat memahami bahwa pentingnya meningkatkan kompetensi siswa dan penguatan karakter dalam mempersiapkan diri memasuki dunia kerja setelah lulus dari sekolah.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

A. T. Munandar, "Peran Sekolah Menengah Kejuruan (Smk) Untuk Meningkatkan Sumber Daya Manusia (Sdm) Di Indonesia", Seminar Nasional Pendidikan Teknik Otomotif Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan - Universitas Muhammadiyah Purworejo, vol. 3, no. 1, pp. 75–78, 2019, [Online]. Available: http://eproceedings.umpwr.ac.id/index.php/semnaspto/article/view/1255/1079

B. N. A. Kristiyanto, "Upaya Peningkatan Kompetensi Siswa Melalui Kerjasama Yang Efektif Smk Dengan Dunia Usaha", Prosiding Konferensi Nasional ke-7?: Asosiasi Program Pascasarjana Perguruan Tinggi Muhammadiyah & ‘Aisiyah (APPTMA) orientasi program Pascasarjana PTMA?: memperkuat tradisi riset da publikasi, Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ) 23-25 Maret 2018, 2018, [Online]. Available: http://www.appptma.org/wp-content/uploads/2019/08/15.-Upaya-Peningkatan-Kompetensi-Siswa-Melalui-Kerjasama-Yang-Efektif-Smk-Dengan-Dunia-Usaha.pdf

N. Ngadi, "Relevansi Pendidikan Kejuruan Terhadap Pasar Kerja Di Kota Salatiga", JKI: Jurnal Kependudukan Indonesia, vol. 9, no. 1, pp. 59–70, 2014, doi: https://doi.org/10.14203/jki.v9i1.11.

S. Surahman, M. Tavip, and I. Friskanov. S, ‘Penyuluhan Hukum Tentang Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik di Kelurahan Besusu Tengah Kota Palu’, Jurnal Pengabdian Masyarakat Indonesia, vol. 2, no. 5, pp. 635–640, Oct. 2022, doi: 10.52436/1.jpmi.745.

D. K. Sari and I. Friskanov. S, ‘Edukasi Hukum Terhadap Perlindungan Identitas Diri dalam Transaksi Online Bagi Siswa di SMAN 1 Palu’, Jur. Abd. Masy. Ind. (JAMSI), vol. 2, no. 5, pp. 1473–1478, Sep. 2022, doi: 10.54082/jamsi.450.

S. P. Ph, ‘PENGEMBANGAN SMK MODEL UNTUK MASA DEPAN’, CP, vol. 5, no. 1, May 2013, doi: 10.21831/cp.v5i1.1256.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2023-12-06

Cara Mengutip

Anggriani, R., Nurhayati, N., Ansar, A., & Arfanita, A. (2023). Sosialisasi Hukum Penguatan dan Kemandirian dalam Bekerja Aman dan Prosedural di Luar Negeri Bagi Siswa SMK Muhammadiyah 1 Palu. Jurnal Pengabdian Masyarakat Indonesia, 3(6), 865-870. https://doi.org/10.52436/1.jpmi.1943